"Kalau mereka mau jajan, usahain bawa dari rumah," ujar Viona saat ditemui di Warung Komando, Sahardjo, Tebet, Jakarta Selatan, Selasa (8/10).
Istri dari Eko Patrio itu juga menyiapkan waktu untuk mengajak anak-anaknya Syawal Adrevi Putra Purnomo, Naila Ayu, dan Cannavaro Adrevi Putra Purnomo pergi ke supermarket untuk belanja keperluan untuk seminggu.
"Setiap Weekend kami biasanya ke supermarket buat beli jajanan persiapan buat satu minggu," jelas Viona.
(kpl/pur/dew)
12345678910111213141516171819202122232425262728293031 - JanuariFebruariMaretAprilMeiJuniJuliAgustusSeptemberOktoberNovemberDesember - 20132012201120102009200820072006 - Asian StarBollywoodFilmHollywoodIntermezzoneMusikPlusSelebritiSinetronTelevisi
0 Response to "Demi Kesehatan, Viona Selalu Siapkan Bekal Makan Untuk Anak"
Posting Komentar